
Pemkab Bogor Kembali Bongkar Bangunan Liar di Area Warpat Puncak
Pembongkaran dilakukan menggunakan alat berat sejak pagi tadi.
Pembongkaran dilakukan menggunakan alat berat sejak pagi tadi.
Pemerintah Kabupaten Bogor melakukan pembongkaran kios ilegal di Kawasan Puncak, Kabupaten Bogor, Senin (26/8). Pembongkaran sempat diwarnai adu mulut.