detikJatimRabu, 02 Nov 2022 22:15 WIB Mayat Wanita di Sidoarjo Diduga Korban Pembunuhan, Polisi: Masih Pengejaran Kapolsek Waru menyatakan bahwa pihaknya sedang melakukan pengejaran. Ada dugaan mayat wanita di hotel Medang Sidoarjo adalah korban pembunuhan.