
Video: 2 Pegawai di Gresik Diculik, Pelaku Sempat Minta Tebusan Rp 25 Juta
Dua pegawai berinisial TK dan FMA diculik saat pergoki pelaku pembobolan gudang di Gresik. Para pelaku sempat minta tebusan Rp 25 juta ke keluarga korban.
Dua pegawai berinisial TK dan FMA diculik saat pergoki pelaku pembobolan gudang di Gresik. Para pelaku sempat minta tebusan Rp 25 juta ke keluarga korban.
Komplotan pembobol gudang di Jalan Sidotopo Kidul, Surabaya berhasil diringkus polisi. Empat di antara tujuh pelaku berhasil diamankan.
Tim Opsnal Polsek Cakranegara menangkap otak komplotan pelaku pencurian spesialis gudang ekspedisi di wilayah Lombok.
Dalam rekaman CCTV, tampak 5 orang berhasil masuk ke gudang, membuka terpal penutup barang yang ada di truk. Barang lalu dipindahkan ke mobil bak mereka.
Komplotan pembobol gudang kedelai di pergudangan Margomulyo Indah ditangkap. Pembobolan itu membuat pemilik gudang mengalami kerugian mencapai Rp 4 miliar.