
Tampang Komplotan Begal Pembacok Casis Bintara Kini Berbaju Tahanan
Polisi menangkap komplotan begal yang membacok casis bintara Polri, Satrio Mukti. Ini tampang para tersangka.
Polisi menangkap komplotan begal yang membacok casis bintara Polri, Satrio Mukti. Ini tampang para tersangka.
Polisi menyita sejumlah barang bukti di kasus begal yang membacok casis bintara Polri. Salah satunya senjata golok yang dipakai untuk membacok korban.