detikJateng
Pelajar-Alumni SMK se-Semarang Doa Bersama untuk Korban Penembakan Polisi
Massa baik pelajar maupun alumni SMK/SMA se-Semarang menggelar doa bersama di SMKN 4 Semarang. Mereka meminta agar kasus penembakan G diusut tuntas.
Jumat, 29 Nov 2024 22:40 WIB