
Terobosan Baru, Pasar Syariah di Probolinggo Diharap Gerakkan Ekonomi
LaNyalla berharap Pasar Rakyat Syaria yang menjadi pilot project ini dapat memiliki dampak positif bagi perdagangan.
LaNyalla berharap Pasar Rakyat Syaria yang menjadi pilot project ini dapat memiliki dampak positif bagi perdagangan.
Menko PMK Muhadjir Effendy melakukan kunjungan kerja di Kota Probolinggo. Ia meluncurkan pasar syariah, BPJS Ketenagakerjaan untuk nelayan dan melihat vaksinasi