detikNewsSenin, 12 Jun 2023 15:55 WIB AS Tuduh China Sudah Lama Mata-matai Wilayahnya dari Kuba Washington bahkan menyatakan Beijing telah meningkatkan fasilitas pengumpulan intelijen di Havana yang didirikan sejak tahun 2019.