detikTravelSabtu, 21 Mar 2020 08:37 WIB Bosan di Rumah Gara-gara WFH? Tonton Terapi Lewat Medsos Saja Menghindari wabah virus Corona, beberapa museum dan institusi seni sementara ditutup. Sehingga banyak museum yang menawarkan pameran terapi lewat media sosial.