WolipopRabu, 26 Feb 2020 07:36 WIB 2 Model Plus-Size Ukir Sejarah di Milan Fashion Week Mengusung spirit inklusif, Fendi untuk pertama kalinya menyertakan model plus size dalam peragaan yang digelar dalam rangkaian Milan Fashion Week baru-baru ini.