detikFoodSenin, 05 Sep 2016 18:40 WIB Prancis Perangi Obesitas dengan Berlakukan Pajak Fast Food Bukan hanya Amerika, Prancis juga hadapi masalah obesitas pada penduduknya. Karenanya fast food akan dikenai pajak.