detikFoodRabu, 01 Okt 2025 15:00 WIB Sosis, Nugget, dkk Tidak Disarankan untuk Menu MBG, Begini Dampak Buruknya Makanan ultra process ramai disorot karena dipakai sebagai menu MBG (Makan Bergizi Gratis). Hal ini memicu perbincangan luas terkait dampak bahaya makanan itu.