detikInetSelasa, 03 Apr 2018 15:48 WIB Ponsel Legendaris Nokia 2010 Diproduksi Lagi HMD Global sepertinya ketagihan merilis kembali ponsel lawas Nokia. Setelah 3310 dan 8110, kini giliran Nokia 2010 yang kabarnya akan dirilis ulang.