detikFoodKamis, 07 Feb 2019 20:10 WIB Ekspresi Orang Jepang Cicip Bubuk Cabai Indonesia, Nangis Hingga Mati Rasa Jerome Polin kembali buat video bersama dengan sahabatnya di Jepang. Kali ini menikmati bubuk cabai yang dicampur dengan mie goreng. Hasilnya? Semua kepedesan!