
Polisi Masih Buru Pelaku Lain yang Aniaya Petugas Perhutani Blora
Polisi menangkap empat orang yang diduga provokator penganiayaan petugas dan pembakaran mobil patroli Perhutani Blora. Masih ada pelaku lain yang diburu polisi.
Polisi menangkap empat orang yang diduga provokator penganiayaan petugas dan pembakaran mobil patroli Perhutani Blora. Masih ada pelaku lain yang diburu polisi.
Empat orang tersangka penganiaya petugas dan pembakar mobil Perhutani di Blora, ditangkap. Satu satunya perangkart desa. Apa peran dia dalam aksi brutal itu?
"Petugas Perhutani dihadang oleh beberapa orang untuk membela pelaku tersebut. Kemudian mobil dinas yang digunakan oleh Perhutani dibakar," ujar Kapolres Blora.
Empat provokator pembakaran mobil dinas dan penganiayaan petugas Perhutani di Blora ditangkap polisi. Pelaku lainnya yang berjumlah 20-30 orang, masih dicari.
Mobil patroli polisi hutan di Blora di bakar oleh sekelompok orang tak dikenal. Anggota polisi hutan itu juga dikeroyok hingga mengalami luka-luka.
Mobil Polisi Hutan di Blora dibakar sekelompok orang tak dikenal. Empat petugas mengalami luka-luka. Polisi saat ini masih melakukan penyelidikan.