
5 Fakta Soal Mobil Dinas Bupati Kuningan Kecelakaan yang Tewaskan Pasutri
Mobil dinas Bupati Kuningan Acep Purnama mengalami kecelakaan di Jalan RE Martadinata, Sindang Agung, Kuningan, Senin (3/4/2023). Akibatnya, pasutri tewas.
Mobil dinas Bupati Kuningan Acep Purnama mengalami kecelakaan di Jalan RE Martadinata, Sindang Agung, Kuningan, Senin (3/4/2023). Akibatnya, pasutri tewas.
Mobil dinas Toyota Hilux berpelat E-8888-Y yang ditumpangi Bupati Kuningan Acep Purnama terlibat kecelakaan di Jalan RE Martadinata, Sindang Agung, Kuningan.