detikNewsKamis, 29 Des 2022 13:41 WIB Sempat Meluap Saat Pagi, Sungai Ciujung Lebak Mulai Surut Sungai Ciujung di Lebak, Banten, mulai surut pada siang hari. Sebelumnya, kondisi air sungai sempat meluap pada pagi hari.