detikBaliRabu, 07 Feb 2024 17:38 WIB MDA Denpasar Berencana Buat Pararem Khusus Pemilu MDA Kota Denpasar berencana akan membuat pararem khusus pemilu berisikan penggunaan kulkul untuk menginformasikan warga agar datang ke TPS saat pencoblosan.