detikFoodRabu, 22 Des 2021 14:30 WIB Ramai-ramai Masak Mie Instan di Asrama, Netizen Gagal Fokus dengan Ember Masak dan makan bareng teman-teman memang seru. Meskipun makanannya hanya mie instan tapi kebersamaannya membuat istimewa.