detikFoodSabtu, 14 Jan 2023 11:30 WIB Mas Gondrong Dijuluki 'Karen's Diner' Semarang, Ini Sosoknya Belakangan viral sosok penjual angkringan di Semarang yang suka marah-marah pada pembeli. Ia dijuluki sebagai 'Karen's Diner' versi Semarang. Begini sosoknya.