SepakbolaMinggu, 23 Apr 2023 02:00 WIB Marselino Ferdinan Bikin Gol Perdana di Challenger Pro League Marselino Ferdinan menyumbang gol saat KMSK Deinze mengalahkan Excelsior Virton. Pemain Timnas Indonesia itu mencetak gol perdananya di Challenger Pro League.