detikNewsSenin, 01 Mar 2021 15:12 WIB Ladang Jagung Ditemukannya 8 Mortir di Ponorogo Bekas Markas Tentara Penemuan delapan mortir di ladang jagung di Ponorogo ternyata menyimpan cerita. Ladang jagung tersebut diyakini adalah lokasi bekas markas tentara.