
Pelatih Portugal: Ada yang Salah Voting soal Pemain Terbaik FIFA 2023
Roberto Martinez menilai banyak yang salah voting akibat keliru rentang waktu penilaian dalam penghargaan Pemain Terbaik FIFA 2023, yang dimenangi Lionel Messi.
Roberto Martinez menilai banyak yang salah voting akibat keliru rentang waktu penilaian dalam penghargaan Pemain Terbaik FIFA 2023, yang dimenangi Lionel Messi.
Inter Milan bergerak cepat usai ditinggal Marcelo Brozovic. Nerazzuri selangkah lagi mendatangkan gelandang Sassuolo Davide Frattesi.
Marcelo Brozovic resmi menanggalkan seragam biru-hitam milik Inter Milan. Brozovic jadi pindah ke klub Arab Saudi Al Nassr.
Marcelo Brozovic akan segera merapat ke Al Nassr dari Inter Milan. Pemain berusia 30 tahun itu akan mendapatkan kontrak mewah.
Inter Milan setuju melepas Marcelo Brozovic ke Al Nassr. Ia sudah menjalani tes medis sebagai bagian dari proses kepindahan ke Arab Saudi.
Al Nassr bisa saja membatalkan negosiasi dengan Marcelo Brozovic. Franck Kessie bakal jadi alternatif jika Brozovic gagal didapat.
Al Nassr kembali bergeliat di bursa transfer. Demi memperkuat tim, klub asal Arab Saudi ini sudah menggaet pemain top Eropa lainnya, Marcelo Brozovic.
Barcelona mempertimbangkan beberapa nama untuk menjadi pengganti Sergio Busquets. Tapi, Los Cules enggan bersaing dengan klub Arab Saudi.
Marcelo Brozovic menuju Liga Arab Saudi. Gelandang Inter Milan itu dikabarkan telah menerima tawaran untuk bergabung dengan Al Nassr.
Gelandang Inter Milan, Marcelo Brozovic, dikaitkan dengan klub Arab Saudi, Al-Nassr. Dia pun memberikan candaan di media sosial.