detikFoodKamis, 18 Okt 2018 10:23 WIB Bukan Polos, Roti Mantau di 10 Gerai Ini Dipadu Saus Kepiting hingga Es Krim (1) Mantou adalah kudapan empuk mirip bakpao yang biasa dijadikan camilan. Tapi di Singapura, mantou disajikan menjadi berbagai kreasi yang menarik.