
52 Tahun Bung Karno Wafat, Menilik Lagi Lukisan yang Jantungnya 'Berdetak'
Hari ini, tepat 52 tahun sang Proklamator Kemerdekaan RI, Soekarno meninggalkan bumi pertiwi. Di Blitar, ada lukisan Bung Karno yang jantungnya terasa berdetak.
Hari ini, tepat 52 tahun sang Proklamator Kemerdekaan RI, Soekarno meninggalkan bumi pertiwi. Di Blitar, ada lukisan Bung Karno yang jantungnya terasa berdetak.
Perpusnas Bung Karno Blitar memiliki salah satu koleksi yang bikin orang penasaran. Yakni lukisan Soekarno yang di bagian jantungnya terlihat berdetak.