
ITB Buka 25 Lowongan Dosen Tetap, Buruan Cek Syaratnya!
ITB membuka lowongan dosen tetap non-PNS tahun 2022 yang akan ditempatkan di 12 fakultas/sekolah. Tersedia 25 formasi.
ITB membuka lowongan dosen tetap non-PNS tahun 2022 yang akan ditempatkan di 12 fakultas/sekolah. Tersedia 25 formasi.
Lowongan kerja ITB dibuka untuk lulusan S1 dan S2 di posisi staf IT, sekretaris, manajer SDM, ahli hukum, analis data, hingga art director. Cek syaratnya.