detikBaliKamis, 15 Jun 2023 10:04 WIB Dipicu Masalah Keluarga, Seorang Pria Lompat ke Jurang Sedalam 25 Meter Percobaan bunuh diri terjadi di Desa Petulu, Gianyar, Bali. Seorang pria berinisial AKY melompat ke jurang sedalam 25 meter, Kamis (15/6/2023). Korban selamat.