
Slurpp! Lomie Lodaya yang Kental Gurih Ini Bisa Terjual 140 Mangkuk
Selain mie dan bakmie, di Bandung ada kuliner bernama lomie yang layak dicoba. Salah satu penjualnya yang terkenal, Lomie Lodaya yang ada di Jalan Lodaya.
Selain mie dan bakmie, di Bandung ada kuliner bernama lomie yang layak dicoba. Salah satu penjualnya yang terkenal, Lomie Lodaya yang ada di Jalan Lodaya.
Kuliner di Kota Bandung memang tak ada habisnya. Salah satu yang paling dikenal karena kelezatannya adalah Lomie Lodaya.
Beberapa Lomie di Bandung punya cita rasa spesial hingga eksis belasan tahun. Ini 5 rekomendasi Lomie di Bandung yang populer dan tak pernah sepi pengunjung.