Lesti Kejora sebagai saksi sidang uji materi Undang-undang Hak Cipta di MK. Lesti menceritakan kerisauannya karena penyanyi rentan terseret hukum hak cipta lagu
Yoni Dores menjalani pemeriksaan Krimsus Polda Metro Jaya. Pemeriksaan tersebut terkait laporan atas dugaan pelanggaran hak cipta yang dilakukan Lesti Kejora.