detikSulselJumat, 13 Jan 2023 11:02 WIB Laga PSM Makassar Vs PSS Sleman Ditunda! Laga antara PSM Makassar kontra PSS Sleman pada lanjutan pelan ke-18 Liga 1 2022/2023 resmi ditunda. Sedianya pertandingan digelar hari ini, Jumat 13 Januari.