detikNewsJumat, 11 Sep 2020 16:40 WIB Ledakan Dahsyat Guncang Gudang Amunisi Militer Yordania Ledakan besar mengguncang depot amunisi militer Yordania pada Jumat (11/9/2020) pagi waktu setempat. Tak ada laporan korban jiwa dalam insiden ini.