
Foto: Sisi Lain Lapangan Tiananmen di Beijing
Tiananmen yang artinya Gerbang Kedamaian Surgawi adalah gerbang kompleks Kota Terlarang di kota Beijing, China. Beginilah potret sekitar Tiannanmen:
Tiananmen yang artinya Gerbang Kedamaian Surgawi adalah gerbang kompleks Kota Terlarang di kota Beijing, China. Beginilah potret sekitar Tiannanmen:
Melihat upacara penurunan bendera di Lapangan Tiananmen merupakan momen yang tidak boleh dilewatkan ketika plesir ke Beijing. Nikmati pula taman bunganya ya.