
Tutup Konser Boyzone, Ronan Keating Lempar Simbol 'Saranghae' ke Penonton
Konser Boyzone di Jakarta sukses digelar. Boyband beranggotakan empat orang itu menutup konser bertajuk 'Thank You & Goodnight' dengan manis.
Konser Boyzone di Jakarta sukses digelar. Boyband beranggotakan empat orang itu menutup konser bertajuk 'Thank You & Goodnight' dengan manis.
Ditengah-tengah konser, Boyzone sempat mengenang salah satu anggotanya, yaitu Stephen Gately yang telah lebih dulu berpulang.
Dalam rangka menutup perjalanan kariernya, Boyzone kembali menggelar konser di Indonesia. Konser tersebut merupakan rangkaian turnya.
Isyana Sarasvati langsung masuk dan menaiki panggung. Penonton pun menyambutnya dengan suara gemuruh.
Berkarier bersama di belantik musik selama 25 tahun, Boyzone akhirnya mengakhiri perjalanan bermusik mereka lewat album dan tur 'Thank You and Good Night'.
Setelah 25 tahun berkarya di industri musik, Boyzone memilih untuk mengakhiri kariernya. Mereka pun menutup perjalanan kariernya lewat album dan tur.
Dalam rangka menutup perjalanan kariernya, Boyzone kembali mampir ke Indonesia dan menggelar tur bertajuk 'Thank You & Goodnight' di Indonesia.
Para personel Boyzone akhirnya tiba di Indonesia. Mereka mendarat di Bandara Soekarno-Hatta (Soetta) dan langsung menemui penggemar.
Sejumlah penggemar Boyzone yang tergabung dalam Boyzone Indonesia Family menunggu kedatangan boyband tersebut tiba di bandara Soekarno-Hatta
detikHOT kembali memberikan tiket konser gratis untuk para pembaca setianya. Kali ini ada tiket untuk konser Boyzone untuk kamu dan pasangan. Mau?