detikNewsRabu, 27 Mei 2020 21:52 WIB PBB: Korea Utara dan Korea Selatan Melanggar Gencatan Senjata Investigasi PBB terhadap aksi baku tembak di zona demiliterisasi Korea pada 3 Mei 2020 membuahkan hasil. Korea Selatan maupun Korea Utara dinilai melanggar.