detikHotJumat, 09 Sep 2022 21:39 WIB Bantu Penyintas Kanker Payudara, Dewa Budjana Lelang Gitar Miliknya Dewa Budjana bergabung di acara pameran karya seni Distrik Seni x Sarinah. Ia melelang koleksi gitar miliknya untuk membantu para penyintas kanker payudara.