detikJatengSabtu, 09 Sep 2023 17:35 WIB Ribuan Warga Tumplek Blek Meriahkan Kirab Budaya Pengging Boyolali Kirab budaya Pengging Fair di Banyudono, Boyolali sore hari ini berlangsung meriah. Ribuan warga dari berbagai daerah tumplek blek di Alun-alun Pengging.