
Kemenkum HAM Jatim akan Sanksi Petugas Lapas yang Tersangkut Narkoba
Kepala Kemenkum HAM Jatim Susy Susilawati melakukan kunjungan ke Lapas Banyuwangi. Susy berharap tak ada lagi petugas lapas yang tersangkut narkoba.
Kepala Kemenkum HAM Jatim Susy Susilawati melakukan kunjungan ke Lapas Banyuwangi. Susy berharap tak ada lagi petugas lapas yang tersangkut narkoba.
Suasana duka menyelimuti rumah dinas Kepala Kanwil KemenkumHAM Jatim Budi Sulaksana di Jalan Jemursari II No 11 Surabaya. Tampak pejabat dan pegawai melayat.
Kepala Kanwil Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kakanwil KumHAM) Jatim Budi Sulaksana meninggal dunia. Almarhum meninggal setelah jatuh dari tempat tidur