detikNewsSabtu, 30 Mar 2019 15:46 WIB 3 Tenda Pengungsian Didirikan untuk Warga Kolong Tol Pluit Ratusan warga yang tinggal di kolong tol Pluit, Jakut, masih bertahan di lokasi kebakaran. Sebagai hunian sementara, didirikan tiga buah tenda untuk warga.