
Aldy Maldini Klaim Beberapa Utang Sudah Terbayar
Penyanyi Aldy Maldini menunjukkan upayanya menyelesaikan masalah perihal tuduhan penipuan. Dia mengklaim beberapa utang sudah terbayar.
Penyanyi Aldy Maldini menunjukkan upayanya menyelesaikan masalah perihal tuduhan penipuan. Dia mengklaim beberapa utang sudah terbayar.
Aldy Maldini belum muncul dan memberikan penjelasan secara langsung soal tuduhan penipuan. Dia juga sampai batal manggung usai masalahnya heboh.
Aldy Maldini dituding menipu fans dengan modus dinner atau makan malam sebesar Rp 500 ribu. Lewat IG stories-nya, Aldy siap mengembalikan uang tersebut.
Aldy Maldini diduga melakukan penipuan terhadap penggemar dengan modus dinner bareng. Kasus ini rupanya sampai ke Teuku Ryzki. Aldy pun akhirnya buka suara.