detikFoodKamis, 26 Agu 2021 17:00 WIB Cuma Makan Seafood, Pria Ini Berikan Tip Rp 146 Juta pada Pegawai Restoran Uang tip biasanya diberikan untuk para pegawai restoran dengan jumlah kecil. Tetapi pengunjung restoran ini beri uang tip hingga Rp 146 juta.