detikFoodMinggu, 14 Nov 2021 13:02 WIB Nongkrong Seru di Deloret Cafe, Kafe Rasa 'Puncak' di Cilandak Tak perlu jauh-jauh ke Puncak kalau ingin melepas penat di akhir pekan. Ada kafe outdoor di Cilandak, Jakarta Selatan yang tawarkan suasana layaknya di Puncak.