
Ombudsman Jabar Dorong Tim Saber Pungli Awasi PPDB 2018
Ombudsman Jabar mendorong tim Saber Pungli Jabar ikut mengawasi secara aktif pelaksanaan PPDB 2018. Pasalnya, proses PPDB rentan terjadi kecurangan.
Ombudsman Jabar mendorong tim Saber Pungli Jabar ikut mengawasi secara aktif pelaksanaan PPDB 2018. Pasalnya, proses PPDB rentan terjadi kecurangan.
Berdasarkan hasil investigasi yang dilakukan Ombudsman Jabar, praktik jual beli 'bangku sekolah' saat pelaksanaan PPDB kerap ditemukan.
Mendikbud Muhadjir Effendi mengimbau jangan ada praktik jual beli kursi pada Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB). Apa ancamannya?