
Video: Melihat Uji Coba Taksi Terbang eVTOL di Jepang
Taksi terbang eVTOL dari Joby Aviation melakukan uji coba pertama di Jepang, Sabtu (2/11). Taksi ini diharapkan menekan angka emisi yang dikeluarkan kendaraan.
Taksi terbang eVTOL dari Joby Aviation melakukan uji coba pertama di Jepang, Sabtu (2/11). Taksi ini diharapkan menekan angka emisi yang dikeluarkan kendaraan.
Sebuah taksi terbang VTOL (vertical take-off and landing) milik Joby Aviation menjalani uji coba terbang, dan sukses menempuh jarak 523 mil atau sekitar 841 km.
Siapa sih yang tidak terpesona dengan mobil yang bisa terbang? Tidak lama lagi, masyarakat awam bisa membeli mobil terbang.