
4 Jam Pembersihan Material Longsor, Jalur Gumitir Berangsur Normal
Jalur Gumitir yang menghubungkan Jember-Banyuwangi mulai normal usai sempat macet panjang. Sebelumnya, jalur tersebut sempat tertutup material longsor.
Jalur Gumitir yang menghubungkan Jember-Banyuwangi mulai normal usai sempat macet panjang. Sebelumnya, jalur tersebut sempat tertutup material longsor.
Jalur Gumitir longsor. Imbasnya, lalu lintas Jember-Banyuwangi maupun sebaliknya macet total hingga 7 km.
Jalur Gumitir, Jember longsor akibat tingginya curah hujan. Selain longsor, hujan juga menyebabkan pohon tumbang hingga menimpa seorang pengendara motor.
Longsor terjadi di Jalur Gumitir Banyuwangi-Jember, tepatnya jalan menikung sekitar Patung Gandrung Banyuwangi. Lokasi berbatasan dengan Kecamatan Silo, Jember.