SepakbolaRabu, 15 Okt 2025 14:00 WIB
Timnas Italia Ganyang Israel, Palestina Beri Ucapan Selamat
Timnas Italia sukses menghajar Israel di kualifikasi Piala Dunia 2026. Akun Palestina di X memberi selamat kepada Gli Azzurri.
SepakbolaRabu, 15 Okt 2025 14:00 WIB
Timnas Italia sukses menghajar Israel di kualifikasi Piala Dunia 2026. Akun Palestina di X memberi selamat kepada Gli Azzurri.
detikJogjaRabu, 15 Okt 2025 10:21 WIB
Israel dipastikan gagal lolos ke Piala Dunia 2026. Dini hari WIB tadi, mereka kalah telak dari Italia.
SepakbolaRabu, 15 Okt 2025 09:00 WIB
Israel dipastikan gagal berlaga di Piala Dunia 2026. Kekalahan dari Italia membuat Tim asuhan Ran Ben Shimon kalah bersaing di Grup I.
SepakbolaRabu, 15 Okt 2025 07:00 WIB
Pihak keamanan stadion berusaha keras menghilangkan bendera Palestina dalam duel Italia vs Israel.
SepakbolaRabu, 15 Okt 2025 04:00 WIB
Italia berhasil menghancurkan Israel dalam lanjutan Grup I Kualifikasi Piala Dunia 2026. Mateo Retegui membuat brace.
SepakbolaSelasa, 14 Okt 2025 20:40 WIB
Gennaro Gattuso mengaku senang genjatan senjata sudah terjadi di Gaza. Meski begitu, ia tetap sepenuhnya fokus di lapangan pada laga Italia vs Israel.
SepakbolaSenin, 13 Okt 2025 03:00 WIB
Kekalahan telak dari Norwegia membuat kans Israel lolos ke Piala Dunia 2026 kian menipis. Italia kini punya peluang untuk mendepak mereka lebih cepat.
SepakbolaJumat, 10 Okt 2025 08:40 WIB
Gianni Infantino bicara soal demo anti-Israel jelang laga Italia vs Israel. Presiden FIFA menyinggung gencatan senjata yang baru tercapai di Gaza.
SepakbolaRabu, 08 Okt 2025 09:45 WIB
Italia vs Israel di Kualifikasi Piala Dunia 2026 terancam batal digelar. Publik mendesak laga ini untuk tak digelar sebagai bentukan kecaman ke Israel.
SepakbolaSelasa, 23 Sep 2025 21:36 WIB
Presiden FIGC Gabriele Gravina menegaskan Timnas Italia tidak bisa memboikot laga melawan Israel di Kualifikasi Piala Dunia 2026 bulan depan.