
Duh, Bisnis Kontraktor Reklamasi Tiarap Gara-gara Aturan Ini
Erick mengatakan, salah satu poin yang menyebabkan tiarapnya bisnis pengerukan dan reklamasi tahun ini adalah kepemilikan kapal.
Erick mengatakan, salah satu poin yang menyebabkan tiarapnya bisnis pengerukan dan reklamasi tahun ini adalah kepemilikan kapal.
Asosiasi Kontraktor Pengeruk dan Reklamasi (Indonesian Dredging and Reclamation Association/IDRA) berminat terlibat dalam pembangunan ibu kota baru.
Sebanyak 104 kontraktor pengerukan dan reklamasi membentuk asosiasi yang bernama Indonesian Dredging and Reclamation Association (IDRA).