
Adu Gaya Alyssa Daguise-Amanda Rawles di After Party Pernikahan, Gaun Rumbai
Alyssa Daguise dan Amanda Rawles adalah dua sosok yang belum lama ini mencuri perhatian publik lewat penampilan mereka di after party pernikahan.
Alyssa Daguise dan Amanda Rawles adalah dua sosok yang belum lama ini mencuri perhatian publik lewat penampilan mereka di after party pernikahan.
Setelah menggelar acara siraman pada Selasa (6/5/25), Luna Maya dan Maxime Bouttier melangsungkan akad nikah pada Rabu (7/5/25) di COMO Shambhala Estate.
Rendezvous, koleksi kolaborasi Hian Tjen dan Josephine Anni mencoba mempertemukan couture dan ready to wear dalam busana sehari-hari.
Menembangkan 'Zamrud Khatulistiwa' karya Guruh Sukarno Putra, Ziva Magnolya muncul dalam balutan busana bergaya etnik modern dan perhiasan bertema Nusantara.
Usia karier Hian Tjen memang belum selama para seniornya. Namun, kariernya sebagai desainer tak kalah sukses. Peragaan 'The Seed' lantas menjadi perayaannya.
Kabar bahagia datang dari Patricia Gouw. Model sekaligus presenter itu akhirnya menikahi seorang pria bule dalam balutan gaun yang memesona.
Sophia Latjuba mempesona di pernikahan putrinya, Eva Celia. Sophia tampak mengenakan gaun rancangan Hian Tjen.
Eva Celia mengenakan gaun pengantin rancangan desainer Hian Tjen. Sebelumnya, Hian Tjen juga merancang baju pengantin Maudy Ayunda.
Paula Verhoeven senang bisa kembali ke catwalk setelah tiga tahun absen. Sebelum penampilan come-back tersebut, ia mempersiapkan dirinya secara khusus.
Meski pernah pamer karya di Milan Fashion Week, Hian Tjen menganggap Arab Fashion Week tak kalah penting karena potensi pasarnya.