detikSumutSabtu, 19 Apr 2025 21:00 WIB Hasil Lab Ungkap Es Krim Viral di Surabaya Positif Kandung Alkohol 3,35% Es krim di Surabaya disegel setelah terungkap mengandung alkohol 3,35%. Satpol PP akan tindak pemilik usaha dan lakukan pemeriksaan lebih lanjut.