
Hari Maritim Nasional Diperingati 21 Agustus atau 23 September?
Peringatan Hari Maritim Nasional yang benar diperingati pada tanggal 23 September setiap tahunnya. Simak sejarah latar belakang dan penetapannya.
Peringatan Hari Maritim Nasional yang benar diperingati pada tanggal 23 September setiap tahunnya. Simak sejarah latar belakang dan penetapannya.
Hari Maritim Nasional 2022 diperingati tanggal 23 September sebagai upaya meningkatkan kesadaran masyarakat Indonesia akan besarnya potensi maritim tanah air.