
Menteri LH Ungkap 1,2 Juta Kawasan Lindung di Jabar Beralih Fungsi
Menteri Lingkungan Hidup Hanif Faisol mengungkap sebanyak 1,2 juta hektare kawasan Lindung di Jawa Barat telah hilang. Data tersebut merupakan data tahun 2022.
Menteri Lingkungan Hidup Hanif Faisol mengungkap sebanyak 1,2 juta hektare kawasan Lindung di Jawa Barat telah hilang. Data tersebut merupakan data tahun 2022.
Sebanyak dua orang meninggal dunia tertimpa tahan longsor di area vila kawasan Cisarua, Bogor, Jawa Barat. Menteri LH Hanif Faisol akan menindak pemilik vila.
Menteri LH Hanif Faisol ditugasi oleh Prabowo mengawasi aktivitas PT Gag Nikel di Raja Ampat. Dalam waktu dekat, PT Gag akan diaudit.
Kementerian Lingkungan Hidup akan menindak tegas 4 perusahaan yang melakukan aktivitas pertambangan nikel di Raja Ampat.
Menteri Lingkungan Hidup Hanif Faisol mengungkap alasan PT Gag Nikel yang merupakan anak perusahaan PT Aneka Tambang punya izin tambang di kawasan Raja Ampat.
Menteri Lingkungan Hidup Hanif Faisol segera meninjau langsung aktivitas tambang nikel di Raja Ampat.
Kementerian Lingkungan Hidup akan kenai sanksi bagi operator kawasan wisata Hibisc Fantasy Puncak Bogor. Saat ini tempat rekreasi itu dalam proses pembongkaran.
Menteri Lingkungan Hidup Hanif Faisol menyebut 95% orang Indonesia terpapar limbah mikroplastik karena sampah plastik yang tidak terurai dengan open dumping.
Menteri Lingkungan Hidup Hanif Faisol memulai penutupan 37 TPA (tempat pembuangan akhir) open dumping di Indonesia secara bertahap.
Sebanyak 37 TPA (tempat pembuangan akhir) dengan sistem open dumping ditutup. Dan 3 TPA yang dinilai melakukan pencemaran lingkungan akan ditindak tegas.