
Pompeo hingga TKA China Ditarik-tarik Urusan Karantina Habib Rizieq
Urusan kewajiban karantina bagi Habib Rizieq setiba di Indonesia jadi panjang. Mike Pompeo hingga TKA China ikut ditarik pendukung Habib Rizieq.
Urusan kewajiban karantina bagi Habib Rizieq setiba di Indonesia jadi panjang. Mike Pompeo hingga TKA China ikut ditarik pendukung Habib Rizieq.
FPI membandingkan kewajiban karantina Habib Rizieq dengan kedatangan Menlu AS Mike Pompeo ke Indonesia beberapa waktu lalu.